Magang tematik untuk program studi D4 Pengelolaan Arsip dan Rekaman Informasi politeknik negeri malang

Magang tematik untuk program studi D4 Pengelolaan Arsip dan Rekaman Informasi politeknik negeri malang umumnya merupakan bagian dari kurikulum yang dirancang untuk memberikan pengalaman praktis kepada mahasiswa dalam pengelolaan arsip dan informasi yang direkam. Berikut adalah gambaran umum mengenai magang tematik untuk program studi in Tujuan magang adalah untuk memberikan kesempatan kepada maRead More…

matching kurikulum antar program studi jurusan administrasi niaga

MATCHING KURIKULUM ANTAR PROGRAM STUDI JURUSAN ADMINISTRASI NIAGA

  Malang – Jurusan Administrasi niaga Politeknik Negeri Malang  melakukan  Matching  kurikulum antar program studi, diantaranya prodi D3 Adbis, D4 Manajemen pemasaran, D4 BIKBP, D4 BIIP, D4 UPW, D4 UPW. matching kurikulum ini  memiliki beberapa fungsi penting yang dapat meningkatkan kualitas pendidikan dan efisiensi operasional di institusi i dan  Mendorong kolaborasi antar departRead More…

Lomba Kearsipan Perangkat Daerah

malang – Dinas Perpustakaan Umum dan Arsip Daerah (Dispussipda) Kota Malang mengadakan lomba kearsipan antar Organisasi Perangkat Daerah (OPD) sebagai langkah untuk mencapai target kategori unggul. Lomba ini diadakan di Hotel Savana Kota Malang, dengan enam OPD yang lolos seleksi, yaitu BKBSD, Dispenduk, BKAD, Dinsos, Disporapar, dan Dispussipda sendiri. Total peserta mencapai 28 dinas di KRead More…

Sosialisasi Visi, Misi dan Profil Lulusan Prodi D4 PARI

Kegiatan Pra Studi 2023 Jurusan Administrasi Niaga, dijadikan kesempatan oleh Prodi D4 Pengelolaan Arsip dan Rekaman Informasi (PARI) sebagai ajang menyampaikan berbagai informasi seputar ke-prodian. Sosialisasi ini diselenggarakan rutin setiap awal tahun ajaran kepada mahasiswa baru untuk memberikan penjelasan dan pemahaman kepada mahasiswa dimana mereka akan menuntut ilmu empat tahun ke depRead More…

Magang MBKM Hasil Kerjasama Prodi D4 PARI dengan PT Indoraj Arsip Multiguna

Program Studi D4 Pengelolaan Arsip dan Rekaman Informasi (PARI) menempatkan 27  orang mahasiswa di  PT Indoraj Arsip Multiguna, sebagai implementasi program magang MBKM. Kegiatan ini merupakan kegiatan lanjutan atas MoU yang telah terjalin antara Politeknik Negeri Malang  dan PT Indoraj Arsip Multiguna. Selama satu semester kedepan (mahasiswa saat ini di semester 5), mahasiswa Read More…